Babinsa Kelurahan Kalabbirang Kodim 1421/ Pangkep Bersama Staf Kelurahan Memantau Harga Sembako Di Bulan Suci Ramadhan 

    Babinsa Kelurahan Kalabbirang Kodim 1421/ Pangkep Bersama Staf Kelurahan Memantau Harga Sembako Di Bulan Suci Ramadhan 
    Babinsa Kelurahan Kalabbirang Kodim 1421/ Pangkep Bersama Staf Kelurahan Memantau Harga Sembako Di Bulan Suci Ramadhan 

    PANGKEP - Babinsa Kelurahan Kalabbirang (Serda Mansyur) bersama staf Kelurahan Kalabbirang memantau harga sembako di bulan suci Ramadhan yang bertempat di Pasar Tradisional Kampung Kajuara Kel Kalabbirang Kec Minasatene Kab Pangkep. Selasa, 19, 03, 2024

    Dalam pemantauan ini, Serda Mansyur dan staf kelurahan memeriksa dan mencatat harga-harga sembako. Mereka memastikan bahwa harga-harga tersebut tidak mengalami lonjakan yang tidak wajar atau peningkatan yang signifikan selama bulan Ramadhan.

    Dengan memastikan stabilitas harga dan ketersediaan barang, kegiatan ini pada akhirnya bertujuan untuk melindungi konsumen, khususnya masyarakat berpenghasilan rendah, dari dampak kenaikan harga yang tiba-tiba.
     
    Babinsa berharap, pemantauan harga sembako yang dilakukan selama bulan suci Ramadhan dapat memberikan manfaat yang nyata bagi masyarakat, khususnya dalam menjaga stabilitas ekonomi di tingkat lokal. Pungkasnya (Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Jaga KondisiKantibmas di Bulan Suci Ramadhan,...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Minasatene Hadiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pasangan MYL-ARA Raih Suara Terbanyak di Pilkada Pangkep, Relawan Gelar Konvoi Meriah
    Tingkatkan Pengetahuan Generasi Muda Angkatan Laut, KRI Banjarmasin-592 dan Lanal Palu Gelar Open Ship Tour di Kota Palu
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung

    Ikuti Kami