Kapolres Pangkep Ikuti Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 di Tribun Lapangan Citra Mas

    Kapolres Pangkep Ikuti Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 di Tribun Lapangan Citra Mas
    Kapolres Pangkep Ikuti Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 di Tribun Lapangan Citra Mas

    PANGKEP — Kapolres Pangkep, AKBP Ari Kartika Bhakti, S.I.K., M.K.P., bersama Wakapolres dan jajaran Pejabat Utama (PJU) Polres Pangkep, menghadiri upacara Hari Sumpah Pemuda ke-96 yang berlangsung di Tribun Lapangan Citra Mas, Kabupaten Pangkep, pada Senin pagi.Senin (28/10/2024)

    Upacara yang dimulai pukul 08.00 WITA ini merupakan bagian dari peringatan nasional Hari Sumpah Pemuda yang bersejarah, yang mengusung tema besar “Maju Bersama Indonesia Raya.” Dalam suasana yang penuh khidmat, upacara dihadiri oleh pejabat daerah, TNI-Polri, pelajar, tokoh masyarakat, dan berbagai elemen pemuda Kabupaten Pangkep.

    Kapolres Pangkep, AKBP Ari Kartika Bhakti, menyampaikan bahwa semangat Sumpah Pemuda harus terus hidup di hati generasi muda, mendorong mereka untuk berperan aktif dalam membangun bangsa dan menjaga persatuan. Peringatan Sumpah Pemuda ini diharapkan mampu menjadi inspirasi bagi pemuda Pangkep untuk semakin berdaya, berprestasi, dan turut serta dalam menciptakan masyarakat yang aman, damai, dan sejahtera.

    Kegiatan upacara berjalan lancar dan menjadi momentum refleksi bagi seluruh peserta, khususnya pemuda, untuk mempererat komitmen persatuan demi kemajuan Indonesia.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Pengungkapan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Liukang Tangaya Ikuti Arahan Strategis...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J MINUSCA CAR Terima Penghargaan Environmental Penghargaan Penjagaan Lingkungan Terbaik

    Ikuti Kami